Laman

Hikmah Ikhlas

Jumat, 04 Maret 2011

CARA GAMPANG BIKIN FOOTNOTE/CATATAN KAKI

Letakan kursor (yg berkedip-kedip itu loh waktu nulis huruf/angka) di ujung kata yang pengen dibikin CATATAN KAKINYA. Lalu tekaan tombol CTRL+ALT+F
Nah, kemudian beri keterangan makna atau arti kata tersebut.


Fungsi dari FOOTNOTE adalah untuk menjelaskan arti atau makna atau keterangan dari kata/istilah asing atau daerah yang belum dikenal secara umum.

Semoga bermanfaat.

By JLE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar